; charset=UTF-8" /> Tahun ini Inspektorat Tidak Audit Dua Dèsa Di Lingga - | ';
'
'
| | 924 kali dibaca

Tahun ini Inspektorat Tidak Audit Dua Dèsa Di Lingga

MJais, kepala Inspektorat Kabupaten Lingga.

 

Lingga, Radar Kepri – Dua Dèsa di Kabupaten  Lingga Provinsi Kepulauan Riau (Prov Kepri) bisa tersenyum lega.

Kedua desa yang bisa tersenyum lega diantaranya, Dèsa Mensanak, Kecamatan Katang Bidare dan Dèsa Laboh, Kecamatan Senayang, Kabupaten Ingga Prov Kepri.

Pasalnya, kedua Desa tersebut tidak termasuk dalam program Inspektorat melakukan audit Anggaran Dana Dèsa (ADD) di Tahun 2024 ini karena kurangnya Personil tim auditor.

Hal disampaikan Kepala Inspektorat Kabupaten Lingga M Ja’is melalui ponselnya ketika di konfirmasi Radar Kepri..com Kamis (30/5)

” Wasslam. Untuk ke Dua Desa tersebut tidak masuk dalam program kita tahun ini. Tapi jika ditemukan ada laporan atau pengaduan masyarakat terkait Tindak pidana Korupsi disertai bukti maka kita akan turun.”kata M Ja’is melalui WA nya

Ketika ditanya Inspektorat menunggu laporan dari masyarakat, Ja’is tidak membantah.

” Ya, karena auditor kita terbatas jumlahnya pekerjaan yang harus dikerjakan auditor banyak,” kata Ja’is menjelaskan alasannya melalui pesan tulisan.

Hingga berita ini di unggah media ini belum mengetahui, berapa Dèsa (ADD) yang sudah di Audit dan apa hasil temuan Tim Auditor Inspektorat tersebut (aliasar)

Ditulis Oleh Pada Kam 30 Mei 2024. Kategory Lingga, Terkini. Anda dapat mengikuti respon untuk tulisan ini melalui RSS 2.0. You can skip to the end and leave a response. Pinging is currently not allowed.

Komentar Anda

Radar Kepri Indek