Bazar Imlek 2013 Digelar Kopingho
Tanjungpinang, Radar Kepri- Imlek Bazar Pasar Imlek 2563 pada tahun 2013 ini diselenggarakan oleh Komunitas Pemuda/pemudi Tionghoa ( Kopingho) dilaksanakan di Jalan Teuku Umar, Tanjungpinang. Bazar tahunan yang dilaksanankan sejak 6 tahun terakhir ini, akan berlangsung selama beberapa pekan dimulai sejak tanggal 19 Januari – 9 Februari 2013 dalam rangka menyambut Perayaan Tahun Baru Imlek […]